Fabrikasi Baja

Oke, saya akan share kegiatan saya dalam bekerja sehari-hari.
Saya bekerja di PT. Cakra Perkasa Jayamulia - Gambut- Kalimantan Selatan

1. Cutting Material
Merupakan proses awal dari fabrikasi. Material yang di potong bisa berupa WF-Beam, Plate, Angle, UNP dan lain sebagainya, sesuai kebutuhan benda yang akan di Fabrikasi.
Berikut contoh hasil Cutting atau pemotongan Material :




2. Driling Material
Proses Selanjutnya adalah pengeboran, Material di bor sesuai ukuran yang di butuhkan
Berikut foto dokumentasinya :



3. Fit up
Pada proses ini, benda di fit up atau setting berdasarkan ukuran dan bentuk yang sudah di rancang. Berikut Foto dokumentasinya :



4. Welding
Welding atau pengelasan adalah proses selanjutnya, setelah material selesai di fit-up, material kita welding sesuai ketentuan yang berlaku.
Berikut dokumentasinya :




5. Painting
Painting atau pengecetan, adalah proses selanjutnya dari rangkaian fabrikasi. Tidak hanya memperindah tampilan material, juga untuk melindungi material dari Karat yang tentunya akan merugikan.
Berikut foto dokumentasinya :





6. Pengiriman
Barang yang telah selesai di fabrikasi, dikirimkan ke customer menggunakan alat angkut.
Berikut foto dokumentasinya:




Demikian sedikit share saya tentang pekerjaan saya sehari-hari di PT. Cakra Perkasa Jayamulia. Semoga bisa memberikan manfaat saya dan untuk para pengunjung/pembaca sekalian.

Terimakasih
Salam





Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini